
Fakta unik Hewan – Fispol.com – Hingga saat ini kecepatan manusia berlari masih belum bisa mengalahkan binatang tercepat didunia meskipun pernah tercatat dengan rekor maksimal 65km/jam. Menurut penelitaan, ada beberapa spesies hewan didunia dengan kemampuan kecepatan luar biasa, baik itu Hewan Tercepat didunia Daratan, Udara dan Air